Viral! Komplotan Pencuri di Depok Kembalikan Barang Curian dan Minta Maaf kepada Pemilik
31 Maret 2022
Kasus pencurian tempat sampah di sebuah ruko di Jalan Raya Muchtar, Sawangan Lama, Depok berakhir damai. Pasalnya, dua orang pelaku telah mengembalikan hasil curiannya kepada pemilik lantaran aksinya terlanjur viral.
.
Menurut informasi, pelaku tersebut mendatangi ruko menggunakan motor pada Rabu, 30 Maret 2022 sekitar pukul 11.30 WIB untuk mengembalikan tempat sampah korban dan meminta maaf serta berjanji tak akan mengulangi perbuatannya.
.
Pelaku mengaku, sejak aksinya viral, angkot yang ia gunakan untuk beraksi tak lagi beroperasi. Hal itu lantaran mereka khawatir bila angkotnya sampai ditahan di jalan. (PR)
.
Vid. Editor: Indra Gusti/PRMN
-----------------------------------------------------------------------
Subscribe kanal Youtube Pikiran Rakyat
https://www.youtube.com/channel/UCPvi3d3MAILSVKRIU_1Mnkg
Menyediakan berita nasional harian
dan peristiwa terbaru yang terjadi di sekitar kita.
-----------------------------------------------------------------------
Laman: www.pikiran-rakyat.com
https://www.facebook.com/pikiranrakyatonline/
https://twitter.com/pikiran_rakyat
https://www.instagram.com/pikiranrakyat/
-----------------------------------------------------------------------